Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) UPN Veteran Jawa Timur dengan UNT Al-Muafa Sampang
Penandatangana MoU Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur dengan Universitas Nazhatut Thullab Al-Muafa Sampang dimaksudkan untuk menjalalin kerja sama berupa pengembangan bagian pendidikan yaitu pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyrakat oleh dosen. Melalui kerjasama ini dapat saling berbagi pengetahuan dan pengalaman untuk mencapai tujuan bersama dalam menghasilkan pendidikan yang lebih baik serta dapat menghasilkan lulusan […]
Continue Reading